Pemakaian kacamata sebagai salah satu aksesoris wanita di karenakan wanita tersebut bermata minus (rabun jauh) maupun plus (rabun dekat) adalah kacamata. Sebenarnya memakai kacamata kelamaan akan merusak penampilan karena bingkai kacamata membuat belang disekitar mata dan munculnya bekas tekanan di hidung. Pada saat pemakaian kosmestik, Anda harus memperhitungkan akibat memakai si kacamata. Beberapa tips yang bisa dipakai adalah:
- BIngkai Kacamata
o Tebal
Pilih make up berwarna nude untuk mata dan bibir. Warna nude adalah warna seperti peach, merah muda, gading, pastel, kecokelatan atau khaki
o transparan atau tanpa bingkai
Pilih bibir atau mata yang mau di make up dengan warna nude. Anda bisa memilih warna apa aja untuk mata tapi lebih baik tidak menggunakan warna yang sama untuk mata dan bibir.
- Lensa Kacamata
o Minus
Mata akan terlihat membesar ketika memakai kacamata minus sehingga hindari memakai rias mata yang tebal seperti smoky dan eyeliner yang tebal.
o Plus
Dianjurkan memakai rias mata seperti smoky atau eyeliner tebal.
Riasan ini bisa dipakai saat berkerja apalagi pas musim puasa ini. Masukan lainnya saat pemilihan baju wanita, lebih baik menyesuaikan dengan warna kacamata kecuali kacamata Anda berwarna netral atau tanpa bingkai.
“Kacamata tidak akan menutup kecantikan Anda” –hm-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar